Johanes Ribli: Pandangan Buffet terhadap siklus ekonomi Inflasi

Buffet tidak menghabiskan waktu untuk menilai siklus ekonomi.

Jika Chairman Central Bank US Greenspan membisikkan saya bagaimana kebijakan moneternya 2 tahun kedepan, itu tidak akan mempengaruhi apa yg saya lakukan.

Johanes Ribli Motivasi
Johanes Ribli Motivasi

Buffet tidak habiskan waktu untuk mengevaluasi suku bunga, nilai tukar, angka pengangguran, politik, inflasi

Buffet fokus pada fundamental bisnis, harga dan harga

johanes ribli
johanes ribli

ada 5 cara perusahaan meningkatkan ROE:

  1. meningkatkan asset turnover
  2. meninggikan margin operasi
  3. membayar pajak lebih rendah
  4. meningkatkan leverage
  5. menggunakan leverage yang lebih murah

untuk hal pertama, kita analisa piutang, persediaan dan fixed asset.

Buffet berusaha menghindari bisnis yang akan menderita karena inflasi yaitu perusahaan yang membutuhkan fixed asset besar.

johanes ribli
johanes ribli

Perusahaan yang membutuhkan fixed asset kecil akan lebih kurang menderita karena kenaikan inflasi.

Dan perusahaan yang paling tidak menderita karena inflasi adalah perusahaan dengan good will ekonomi yang besar.

Salam

Johanes Ribli